Harga dan Spesifikasi Kamera Nikon D3000 Terbaru

Harga dan Spesifikasi Kamera Nikon D3000 Terbaru. Kamera Nikon merupakan salah satu kamera yang sering digunakan bagi para pemula yang baru memasuki dunia fotografi dikarnakan memiliki harga yang murah.

Kamera Nikon D3000 merupakan perkembangan dari kamera Nikon D40. Adapun beberapa keunggulan yang dimiliki Kamera DSLR Nikon D3000 dibandingkan dengan Kamera Pedahulunya antara lain, memiliki sensor gambar beresolusi 10 megapixel yang mampu menghasilkan gambar dengan resolusi tertinggi 3872 x 2592 dan memiliki fitur penghapus debu dan sistem pengendalian gambar.
  
Harga dan Spesifikasi Kamera Nikon D3000 Terbaru

Kamera Nikon D3000


Harga Kamera Nikon D3000

Dengan beberapa keunggulan dan beberapa fitur yang dimiliki oleh Kamera DSLR D90 ini. Kamera Nikon Kit (18–55mm) ini dijual dengan harga Rp. 3.550.500.

Spesifikasi Kamera Nikon D3000

FiturSpesifikasi
TipeNikon D3000
Ukuran (L x W x H cm)12.6 x 9.7 x 6.4 cm
Berat (kg)0.8 kg
WarnaHitam
Ukuran Layar (in)3.0
Zoom Optik3.0
Megapiksel10.8
Garansi produk1 Tahun Garansi (Spare-part dan Servis)
InputUSB
OutputComponent Video|Composite Video|USB|HDMI
Resolusi Layar230.000 dots
Tipe BateraiLi-Ion
Format FotoJPEG, RAW
Ukuran File Foto3872 x 2592
Focal Length18 – 55 mm
Range Aperture Lensaf/3.5 - 22 (W), f/5.6 - 38 (T)
ISO Range100 - 1,600
Range Shutter Speed30 – 1/4000 detik
Built in FlashYa
Tipe Memory CardSD/SDHC
HDMI PortYa
Tipe LayarLCD

Harga dan spesifikasi kamera dslr nikon d3000 di atas sudah kami berikan semoga anda bisa menentukan mana kamera yang bagus dan cocok dengan kondisi anda saat ini, bandingkan juga dengan kamera nikon d90.